Sosiodemografi dan Durasi Penggunaan dengan Smartphone Addiction pada Remaja di Surabaya

Authors

  • Nety Mawarda Hatmanti Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Nada Fakhriya Anjali Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Umi Hanik Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • M. Shodiq Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.32583/keperawatan.v16i1.1539

Keywords:

durasi penggunaan smartphone, remaja, smartphone addiction, sosiodemografi

Abstract

Menggunakan smartphone/handphone secara tidak terkontrol dan berlebihan pada remaja akan mengakibatkan kecanduan/addiction bagi penggunanya. Banyak faktor yang berhubungan dengan kecanduan handphone / smartphone addiction salah satunya adalah faktor sosiodemografi. Menganalisis hubungan sosiodemografi dengan smartphone addiction pada remaja di Surabaya. Desain analitik observasional dengan cross sectional study dipergunakan dalam penelitian ini. Sampel diperoleh dengan teknik non-probability sampling. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa dan siswi di SMKN 01 Surabaya sebanyak 800 responden dan dengan tehnik simple random sampling diperoleh jumlah sampel 267 responden. Variabel independen adalah sosiodemografi (jenis kelamin) dan durasi penggunaan smartphone. Variabel dependen adalah smartphone addiction. Data penelitian dikumpulkan dengan membagikan kuisioner dalam bentuk google form, dilanjutkan analisis data menggunakan uji Chi Square. Penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden (65,2%) berjenis kelamin perempuan, sebagian besar responden (67%) berada dalam kategori tingkat smartphone addiction sedang, sebagian besar responden (71,9%) menggunakan smartphone dengan durasi > 6 jam dalam sehari. Analisa data yang dilakukan mendapat hasil p = 0,68 yang diartikan bahwa tidak ada hubungan sosiodemografi (jenis kelamin) dengan smartphone addiction. Hasil kedua didapatkan p=0,293 yang diartikan bahwa tidak terdapat hubungan durasi penggunaan smartphone dengan smartphone addiction. factor sosiodemografi (jenis kelamin) dan durasi penggunaan smartphone tidak berhubungan dengan smartphone addiction pada remaja. Oleh karena itu diperlukan penelitian lanjutan yang lebih spesifik tentang jenis aplikasi yang sering dipergunakan di smartphone dan factor sosiodemografi lainnya (suku, pendidikan).

References

Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia. (2023). Survei Penetrasi & Perilaku Internet 2023. Retrieved from https://survei.apjii.or.id/

Aulia, D. S. (2019). Faktor – faktor yang mempengaruhi adiksi smartphone pada remaja. Retrieved from https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&q=Faktor+–+faktor+yang+mempengaruhi+adiksi+smartphone+pada+remaja&btnG=

Carbonell, X., Oberst, U., & Beranuy, M. (2013). The Cell Phone in the Twenty-First Century: A Risk for Addiction or a Necessary Tool? Principles of Addiction: Comprehensive Addictive Behaviors and Disorders, Volume 1, (November 2017), 901–909. https://doi.org/10.1016/B978-0-12-398336-7.00091-7

Choliz, M. (2012). Mobile-Phone Addiction in Adolescence: The Test of Mobile Phone Dependence (TMD). Progress in Health Sciences, 2(1), 33–44. Retrieved from http://search.ebscohost.com/login.aspx?direct=true&profile=ehost&scope=site&authtype=crawler&jrnl=20831617&AN=78040680&h=wphb8c4wPyj5YcT1/vqPudXDBkNUljaaRiQjdQ6NKMAYG/VOmymP2FqL/WjgIEElaALzzXRkxi26TNJ9EtX4zQ==&crl=c

Efian, E., Machmud, R., Mahathir, M., Neherta, M., Putri, R. B., & Yeni, F. (2019). Perbedaan Resiko Gangguan Psikososial pada Remaja Positive Smartphone Addiction dan Negative Addiction di SMA Kota Sungai Penuh Tahun 2019. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 19(3), 575. https://doi.org/10.33087/jiubj.v19i3.728

Hariani, Y. R. D., Mahardika, A., & Wedayabu, A. A. N. W. (2019). Hubungan antara penggunaan Smartphone dengan kualitas tidur pada siswa SMAN 1 Mataram di Kota Mataram dan SMAN 1 Gunungsari di Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Kedokteran Universitas Mataram, 8(3), 33–39.

Hidayatuladkia, S. T., Kanzunnudin, M., & Ardianti, S. D. (2021). Peran Orang Tua dalam Mengontrol Penggunaan Gadget pada Anak Usia 11 Tahun. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 5(3), 363. https://doi.org/10.23887/jppp.v5i3.38996

Lestari, R., & Sulian, I. (2020a). Faktor-faktor Penyebab Siswa Kecanduan Handphone Studi Deskriptif pada Siswa di SMP Negeri 13 Kota Bengkulu. Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan Dan Konseling, 3(1), 23–37. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/consilia.3.1.23-37

Lestari, R., & Sulian, I. (2020b). Faktor-Faktor Penyebab Siswa Kecanduan Handphone Studi Deskriptif Pada Siswa Di Smp Negeri 13 Kota Bengkulu. Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan Dan Konseling, 3(1), 23–37. https://doi.org/10.33369/consilia.v3i1.9473

Mason, M. C., Zamparo, G., Marini, A., & Ameen, N. (2022). Glued to your phone? Generation Z’s smartphone addiction and online compulsive buying. Computers in Human Behavior, 136(May), 107404. https://doi.org/10.1016/j.chb.2022.107404

Mawarpury, M., Maulina, S., Faradina, S., & Afriani. (2020). Kecenderungan Adiksi Smartphone Ditinjau Dari Jenis Kelamin Dan Usia. Psikoislamedia Jurnal Psikologi, 05, 24–37.

Ramadhani, A. P., & Nasution, S. (2023). Pola Asuh Orang Tua Terhadap Anak Dalam Mencegah Efek Negatif Kecanduan Smartphone. 7(3).

Rosiana, R., & Dianto, G. (2022). Analisis Dampak Pengguna Smartphone Mempengaruhi Karakter Dan Minat Belajar Anak. Inculco Journal of Christian Education, 2(2), 140–150. https://doi.org/10.59404/ijce.v2i2.64

Sohn, S. Y., Krasnoff, L., Rees, P., Kalk, N. J., & Carter, B. (2021). The Association Between Smartphone Addiction and Sleep: A UK Cross-Sectional Study of Young Adults. Frontiers in Psychiatry, 12, 629407. https://doi.org/10.3389/fpsyt.2021.629407

Sutanto, B. K. (2016). Perbedaan Smartphone Addiction antara Mahasiswa Laki-Laki dan Perempuan di Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana. 1–34. Retrieved from https://ejournal.unib.ac.id/index.php/j_consilia/article/download/9473/6047

Sutarsih, T., Wulandari, V. C., Untari, R., Kusumatrisna, A. L., & Hasyyati, A. N. (2022). Statistik Telekomunikasi Indonesia : Telecommunication Statistic in Indonesia 2021. In Badan Pusat Statistik.

Downloads

Published

09/07/2023

How to Cite

Nety Mawarda Hatmanti, Anjali, N. F., Hanik, U. ., & Shodiq, M. . (2023). Sosiodemografi dan Durasi Penggunaan dengan Smartphone Addiction pada Remaja di Surabaya. Jurnal Keperawatan, 16(1), 319–326. https://doi.org/10.32583/keperawatan.v16i1.1539