Pengetahuan Pemberian Suplemen Vitamin dan Pemantauan Minum Obat pada Ibu Hamil Untuk Pencegahan Anemia di Indonesia: Literature Review

Authors

  • Irene Virda Sakina Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Indah Laily Hilmi Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Salman Salman Universitas Singaperbangsa Karawang

Keywords:

anemia, ibu hamil, suplemen vitamin

Abstract

Pravalensi anemia di dunia masih mencapai 41,8% dan 11,9% di Indonesia. Anemia adalah suatu penyakit kekurangan sel darah merah. Pada ibu hamil anemia di sebabkan oleh kekurangan nutrisi atau defisiensi mikronutrion (besi, folat, dan vitamin B12, vitamin C). Ibu hamil dapat mengalami kegugura, cacat bawaan, berat badan bayi lahir rendah (BBLR) apabila kekurang zat besi. Di Indonesia pravelensi anemia masih tinggi dan banyak di temukan efek keguguran (10,2%), prematuritas (4,3%) dan retardasi pertumbuhan (7,8%). Oleh karna itu keikutsertaan petugas kesehatan, kader dan keluarga untuk meningkatkan kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi suplemen vitamin dan makanan itu penting. Dengan review artikel ini dapat mengetahui pengaruh pemberian suplemen vitamin pada ibu hamil serta pemantauan minum obat berdasarkan hasil dari penelitian terdahulu. Menggunakan metode literature riview bersifat deskriptif terhadap beberapa artikel nasional dengan menggunakan media elektronik data based yaitu Google Scholar, PubMed, Scien Direct yang dibatasi 10 tahun terakhir yaitu (2011-2022). Dari 10 artikel yang digunakan sebagai literature didapat hubungaan yang signifikan antara pengaruh pemberian suplemen, pemantauan minum obat serta, pencegahan anemia pada kehamilan. Tenaga kesehatan dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas dalam memberikan konseling tentang suplemen vitamin pada kehamilan, dan ibu hamil hal ini di harapkan untuk dapat meningkatkan kesadaran diri ibu hamil untuk patuh minum suplemen dan vitamin selama kehamilan.

References

Amanah, R. I., Judistiani, R., & Rohmawati, E. (2019). Studi Farmakoepidemiologi Vitamin Penambah Darah Pada Ibu Hamil Di Kecamatan Jatinangor. Jurnal Kesehatan Vokasional Vol 4 No 3.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan.2013, Riset Kesehatan Dasar (RIKESDAS).

Destiani, & Susan, Y. (2017). Pengaruh Pemberdayaan Kader Pemantau Minum Tablet FE Terhadap Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Desa Cimanggung . Prosiding Seminar Nasional Kebidanan.

Hastatnti. (2019). Hubungan Pengetahuan Dengan Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Zat Besi FE Di Wilayah Kerja Puskesmas Lawanga Kabupaten Poso . Jurnal of Islamic Medicine Vol 3 No 1.

Inayatul, A. (2020). Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Zat Besi Dengan Kejadian Anemia Pada Kehamilan Trimester III. Jurnal Kebidanan Volume 10 No 1.

Indah, L., Serudji, J., & Kadri, H. (2017). Hubungan Asupan Fe Dan Vitamin A Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester III Di Puskesmas Air Dingin Kota Padang. Jurnal Kesehtan Andalas.

Risma, A., Farich, A., & Anggraini. (2020). Pemberian Vitamin C Dapat Meningkatkan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Anemia . Jurnal Kebidanan Vol 6 No 3 , 342-348.

Seri, W. (2018). Efektifitas Pendampingan Minum Tablet Tambah Darah (TTD) Oleh Kader Posyandu Terhadap Peningkatan Kadar HB Ibu Hamil Di Puskesmas Kota Palangkaraya. Jurnal Surya Medika Volume 3 No 2.

Setianingsih, Y. F. (2020). Efek Pemberian Suplemen Vitamin C Pada Ibu Hamil Yang Mengkonsumsi Tablet Fe Di Desa Brambang Diwek Jombang . Jurnal Kebidanan Volume 10 N0 1.

Yayuk, M., Fanani Zaenal, Nisak, A. Z., & Nasrullah, M. A. (2021). Studi Farmakoepidemiologi Vitamin Penambahn Darah Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Banyudono 1 Boyolali. Jurnal Kebidanan Vol 4 No 2.

Yunika, P. R. (2021). Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang Anemia Dengan Kepatuhan Minum Tablet Tambah Darah Pada Ibu Hamil Trimester III . Jurnal Pangan, Gizi, Kesehatan Volume 2 No 2.

Downloads

Published

2022-11-28

How to Cite

Sakina, I. V., Hilmi, I. L., & Salman, S. (2022). Pengetahuan Pemberian Suplemen Vitamin dan Pemantauan Minum Obat pada Ibu Hamil Untuk Pencegahan Anemia di Indonesia: Literature Review. Jurnal Farmasetis, 11(3), 229–236. Retrieved from https://journal2.stikeskendal.ac.id/index.php/far/article/view/532

Most read articles by the same author(s)