Pengaruh Aromaterapi Lavender terhadap Kadar Gula Darah pada Lansia Diabetes Mellitus Tipe-2

Authors

  • Ratna Yunita Sari Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Alvianita Suherman Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Ima Nadatien Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Nurul Kamariyah Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Siti Nur Hasina Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.32583/keperawatan.v16i1.1488

Keywords:

aromaterapi, diabetes mellitus, kadar gula darah, lansia

Abstract

Lansia yang menderita Diabetes Mellitus Tipe-2 hampir seluruhnya tidak dapat mengontrol kadar gula darah, diakibatkan oleh ketidakpatuhan dalam manajemen terapi DM. Kadar gula darah yang tidak terkontrol akan menyebabkan timbulnya komplikasi hingga kematian.  Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh aromaterapi lavender terhadap kadar gula darah pada lansia diabetes mellitus tipe-2 di Puskesmas Peneleh Surabaya. Desain penelitian menggunakan Pra Experimental dengan pendekatan One group pre-post test design. Populasi lansia dengan Diabetes Mellitus Tipe-2 sebesar 40 orang dengan besar sampel sebesar 36 responden dengan pengambilan simple random sampling. Variabel independen yaitu aromaterapi lavender dan variabel dependen yaitu kadar gula darah. Instrumen penelitian menggunakan lembar observasi, dan di analisis menggunakan uji Paired T-Test , α = 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar gula darah sebelum diberikan intervensi aromaterapi lavender hampir seluruhnya berada pada kategori tinggi (diatas 400mg/dL), setelah dilakukan intervensi selama 1 minggu dari hari ke-1 hingga hari ke-7 terjadi penurunan kadar gula darah dengan rata-rata (128mg/dL). Berdasarkan uji Paired T-Test p = 0,000. Aromaterapi lavender berpengaruh terhadap kadar gula darah pada lansia Diabetes Mellitus Tipe-2. Aromaterapi bisa menjadi salah satu program edukasi yang diberikan puskemas ke masyarakat untuk menjaga kestabilan kadar gula sehingga status kesehatan pasien dm tetap terjaga. Lansia dapat menerapkan cara non farmakologi yang telah diajarkan selain itu juga dapat dilakukan terapi menghirup aromaterapi lainnya seperti aromaterapi jasmine, aromaterapi jeruk dan masih banyak lagi.

Author Biography

Alvianita Suherman, Fakultas Keperawatan dan Kebidanan, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Department of Nursing, Faculty Nursing and Midwifery, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, East Java, Indonesia

References

Abdillah, N., & Putri, A. N. (2018). Efektivitas Waktu Pelaksanaan Yoga Pada Pasen Diabetes Melitus Tipe 2 di Puskesmas Lubuk Buaya Kota Padang. Jurnal Kesehatan Medika Saintika Volume, 10(2), 11–24.

Baroroh, I., Kebidanan, A., & Ibu, H. (2021). Efektivitas Konsumsi Sule Honey Terhadap Peningkatan Produksi Asi Bagi Ibu Pekerja Yang Menggunakan Metode Pompa Asi ( MPA ) The Effectiveness of Sule Honey Consumption in Increasing Milk Production for Working Mothers Using Breastfeeding Pump Methods. Jurnal Kebidanan-ISSN, 7(1), 26–31. https://doi.org/10.21070/midwiferia.v

Chia, C. W., Egan, J. M., & Ferrucci, L. (2018). Age-related changes in glucose metabolism, hyperglycemia, and cardiovascular risk. Circulation Research, 123(7), 886–904. https://doi.org/10.1161/CIRCRESAHA.118.312806

Dakhlaoui, S., Wannes, W. A., Sari, H., Hmida, M. Ben, Frouja, O., Limam, H., Tammar, S., Bachkouel, S., Jemaa, M. Ben, Jallouli, S., Hessini, K., & Msaada, K. (2022). Combined Effect of Essential Oils from Lavender (Lavandula officinalis L.) Aerial Parts and Coriander (Coriandrum sativum L.) Seeds on Antioxidant, Anti-diabetic, Anti-cancer and Anti-inflammatory Activities. Journal of Essential Oil-Bearing Plants, 25(1), 188–199. https://doi.org/10.1080/0972060X.2022.2049892

Fahmi, N. F., Firdaus, N., & Putri, N. (2020). Pengaruh Waktu Penundaan Terhadap Kadar Glukosa Darah Sewaktu Dengan Metode Poct Pada Mahasiswa. Jurnal Nursing Update, 11(2), 1–11. hhttps://stikes-nhm.e-journal.id

Fatma, H., & Suryani, D. (n.d.). Edukasi Pencegahan Penyakit Diabetes Melitus pada Lansia di Kelurahan Kota Matsum III Kota Medan Sumatera Utara. 3(3), 1–4.

Hanani, T. A., & Ratnawati, D. (2021). Efek Kombinasi Relaksasi Autogenik dan Aromaterapi Lavender Terhadap Kadar Glukosa Darah pada Pasien DM Tipe 2. 3(2), 81–91.

Hardianto, D. (2021). Telaah Komprehensif Diabetes Melitus: Klasifikasi, Gejala, Diagnosis, Pencegahan, Dan Pengobatan. Jurnal Bioteknologi & Biosains Indonesia (JBBI), 7(2), 304–317. https://doi.org/10.29122/jbbi.v7i2.4209

Mayangsari, D., & Sari, D. G. (2021). Manfaat Aromatherapy Lavender dan Chamomile Mengatasi Nyeri Perineum Ibu Nifas. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 14(1), 1. https://doi.org/10.48144/jiks.v14i1.523

Metabolik, S., Ssewante, N., Kazibwe, A., & Damaskus, J. (2021). Komplikasi Diabetes dan Faktor Terkait : Studi Retrospektif Berbasis Fasilitas Selama 5 Tahun di Rumah Sakit Tersier di Rwanda. 4801–4810.

Muhammad, A., & Faridha, P. (2018). Hubungan Antara Kadar Glukosa Darah Dengan Tekanan Darah Pada Lansia Di UPT PSTW Bondowoso. Jurnal Kesehatan Dr. Soebandi, 4(2), 241–249.

Ningrum, T. K., Maswarni, M., Isza, M., & Putri, S. D. (2022). Efektifitas Edukasi Kesehatan Demonstrasi Senam Kaki Diabetes Terhadap Peningkatan Pengetahuan Penderita Diabetes Mellitus. Menara Medika, 4(2), 157–164. https://doi.org/10.31869/mm.v4i2.3084

Nuraini, S. A., Elida, S., & Rusjianto. (2022). Kepatuhan Diet Dengan Kadar Glukosa Darah Pada Lansia Diabetes Mellitus Di Puskesmas Sangkrah Kota Surakarta. Indonesian Journal of Nutrition Science and Food, 1(1), 9–16.

Paulina Damanik, J. (2022). Gambaran Pengetahuan Lansia Tentang Diet Diabetes Melitus di Puskesmas Sarimatondang Kecamatan Sidamanik Tahun 2021. Jurnal Sosial Sains, 2(3), 433–439. https://doi.org/10.36418/sosains.v2i3.370

Ratnawati, D., Siregar, T., Wahyudi, C. T., Program, ), Keperawatan, S. S., Kesehatan, I., Veteran, U. ", & Jakarta, ". (2018). Terapi Relaksasi Benson Termodifikasi Efektif Mengontrol Gula Darah pada Lansia dengan Diabetes Mellitus. Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 14(2), 83–93. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/JKK/article/view/2527

Reanita, F., Nani, S., Makassar, H., Perintis, J., Viii, K., & Makassar, K. (2022). Pengaruh Peningkatan Kadar Gula Darah Sewaktu Terhadap Peningkatan Tekanan Darah Pada Penderita Diabetes Melitus. 2, 316–322.

Rivaz, M., Rahpeima, M., Khademian, Z., & Dabbaghmanesh, M. H. (2021). The effects of aromatherapy massage with lavender essential oil on neuropathic pain and quality of life in diabetic patients: A randomized clinical trial. Complementary Therapies in Clinical Practice, 44(May), 101430. https://doi.org/10.1016/j.ctcp.2021.101430

Yuanto, H. H., Bakar, A., & Astuti, P. (2018). pengaruh kombinasi senam kaki dan aromaterapi terhadap abi dan tingkat stres pada penderita dm di puskesmas jajag: The Influence Of Combination Of Foot Gymnastic And Aromatheraphy To Abi And Stress Levels In Dm Patients In Jajag Health Center. Jurnal Ilmiah Keperawatan, 4(2), 62–69.

Yulianti, R., & Astari, R. (2020). Jurnal Kesehatan Jurnal Kesehatan. Jurnal Kesehatan, 8(1), 10–15.

Downloads

Published

08/08/2023

How to Cite

Sari, R. Y., Suherman, A. ., Nadatien, I., Kamariyah, N., & Hasina, S. N. . (2023). Pengaruh Aromaterapi Lavender terhadap Kadar Gula Darah pada Lansia Diabetes Mellitus Tipe-2. Jurnal Keperawatan, 16(1), 147–156. https://doi.org/10.32583/keperawatan.v16i1.1488

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>