Analisis Kejadian Hipertensi pada Lansia
DOI:
https://doi.org/10.32583/jgd.v5i1.912Keywords:
hipertensi, lansia, pengetahuan, pola makan, sikapAbstract
Hipertensi merupakan terjadinya kenaikan tekanan darah melebihi batasan wajar yang berakibat pada munculnya hipertensi. Hipertansi sendiri sudah menjadi masalah dunia termasuk Indonesia.Perilaku pola makan, sikap dan pengetahuan dapat mempengaruhi terjadinya hipertensi. Kebiasaan mengkonsumsi makanan yang kurang sehat pada sumber santapan yang memiliki kalium sehingga menimbulkan jumlah natrium menumpuk.Style hidup lanjut usia yang tidak sehat menyebabkan terbentuknya aspek efek hipertensi semacam kegiatan raga serta tekanan pikiran. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap, dan pola makan dengan kejadian hipertensi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan metode analitik pendeketaan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh lansia. Tehnik sampling menggunakan accidental sampling dan didapatkan sebanyak 36 responden. Hasil uji statistic untuk pengetahuan didapatkan nilai p value 0.000, sikap pvalue 0.002, dan pola makan pvalue 0.005. Kesimpulannya ada hubungan pengetahuan, sikap,dan pola makan dengan kejadian hipertensi pada lansia.
References
Adam, L. (2019). Determinan Hipetensi Pada Lanjut Usia. Jurnal Jambura Health And Sport Journal, 1(2). Https://Ejurnal.Ung.Ac.Id/Index.Php/Jhsj/Article/View/2558
Bambang, W., & Meryana, A. (2020). Pengantar Gizi Masyarakat. Penerbit Kencana Pernada Media Grup.
Evadewi, P. K. R. L. M. K. S. S. (2013). Kepatuhan Mengonsumsi Obat Pasien Hipertensi Di Denpasar Ditinjau Dari Kepribadian Tipe A Dan Tipe B. [Universtitas Udayana]. Http://Ojs.Unud.Ac.Id/Index.Php/Psikologi/Article/Download/8481/6325
Irianto, K. (2014). Epidemiologi Penyakit Menular Dan Tidak Menular Panduan Klinis. Penerbit Alfabeta.
Jeckson Leba Niga, Dwi Soelistyoningsih, M. N. L. S. (2021). HUBUNGAN POLA DIET RENDAH GARAM DENGAN PERUBAHAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI. Media Husada Journal Of Nursing Science, 2(3).
Kemenkes RI. (2019). PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11 TAHUN 2019 TENTANG PENANGGULANGAN KUSTA. Http://Hukor.Kemkes.Go.Id/Uploads/Produk_Hukum/PMK_No__11_Th_2019_Ttg_Penanggulangan_Kusta.Pdf
Kurnianto P Duwi. (2015). Menjaga Kesehatan Di Usia Lanjut. Jurnal Olahraga Prestasi, 11(2).
Lee, H. A., & Park, H. (2018). Diet-Related Risk Factors For Incident Hypertension During An 11-Year Follow-Up. The Korean Genome Epidemiology Study. Nutrients, 10(8), 1–11.
Lestari, M,.M., N, S. E. (2016). Kajian Reminiscence Gurop Therapy Pada Depresi Lansia Wanita Yang Tinggal Di Panti Werdha. Jurnal Ilmiah Psikologi Manasa, 5(1), 42–56.
Mahrani, S. (2017). Hubungan Pengetahuan, Sikap Dan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Semangat Dalam Tahun 2017.
Notoadmojo, S. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Rineka Cipta. Jakarta.
Nursakinah, Y., & Handayani, A. (2021). Faktor- Faktor Risiko Hipertensi Diastolik Pada Usia Dewasa Muda. 2(1), 21–26.
Pudiastuti. (2019). Peningkatan Hipertensi Atau Kenaikan Tekanan Darah.
Shi, Z., Papier, K., Yiengprugsawan, V., Kelly, M., Seubsman, S., & Sleigh, A. C. (2018). Dietary Patterns Associated With Hypertension Risk Among Adults In Thailand: 8-Year Findings From The Thai Cohort Study. Public Health Nutrition, 22(2), 307–313.
Sinuraya,Rano K., Bryan J. Siagian., Adit Taufik., Dika P. Destiani,. Irma M. Puspitasari, Keri Lestari, . Ajeng Diantini. (2017). Pengukuran Tingkat Pengetahuan Tentang Hipertensi Pada Pasien Hipertensi Di Kota Bandung: Sebuah Studi Pendahuluan. Jurnal Farmasi Klinik Indonesia., 6(4). Https://Jurnal.Unpad.Ac.Id/Ijcp/Article/View/15968
Smeltzer, S. C. (2016). Keperawatan Medikal Bedah (Handbook For Brunner & Suddarth’s Textbook Of Medical Surgical Nursing). Edisi 12,. Jakarta; EGC.
Sudin, M. S., Kartini, K., & Haris, H. (2023). Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Pertiwi Kota Makassar. , 6(1), 37-47. Jurnal Promotif Preventif, 6(1), 37–47. Https://Doi.Org/10.47650/Jpp.V6i1.662
Suoth, M, Bidjuni, H, Malara, R. (2014). Hubungan Gaya Hidup Dengan Kejadian Hipertensi Di Puskesmas Kolongan Kecamatan Kaawat Kabupaten Minahasa Utara 2014. Jurnal Keparawatan (E-Kp), 2(1), 1–10.
Susiati,Irna., Titiek Hidayati., F. A. Y. (2016). Gambaran Pengetahuan Dan Sikap Klien Tentang Cara Perawatan Hipertensi. Care Vol 4, No 3. Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan, 4(3). Https://Jurnal.Unitri.Ac.Id/Index.Php/Care/Issue/View/41
Sutanto. (2010). Cekal (Cegah Dan Tangkal) Penyakit Modern Hipertensi, Stroke, Jantung, Kolestrol, Dan Diabetes. Yogyakarta: C.V Andi Offset.
Takase, H., Sugiura, T., Kimura, G., Ohte, N., & Dohi, Y. (2015). Dietary Sodium Consumption Predicts Future Blood Pressure And Incident Hypertension In The Japanese Normotensive General Population. , Vol 4 No 8, Hal 1–7. Journal Of The American Heart Association, 4(8), 1–7.
Wahdah, L., & Rosalina, R. (2021). Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Di Daerah Sekitar Pesisir Kecamatan Cepiring. Doctoral Dissertation, Universitas Ngudi Waluyo.
Wijaya, F. I. (2014). Hubungan Antara Pengetahuan, Sikap, Dan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Juwana Kabupaten Pati. [Skripsi Universitas Muhammadiyah Surakarta]. Http://Eprints.Ums.Ac.Id/30980/1/Halaman_Awal.Pdf
World Health Organization. (2019). Hypertension. Https://Www.Who.Int/News-Room/Fact-Sheets/Detail/Hypertension
Zaitun. (2018). Asuhan Keperawatan Pada Klien Yang Mengalami Hipertensi Dengan Penurunan Curah Jantung Di Paviliun Kemuning RSUD Jombang. Thesis. Https://Onesearch.Id/Record/Ios3130.1267/Toc