Gambaran Peran Orang Tua dalam Memberikan Sex Education pada Anak Remaja

Authors

  • Yustina Wela Akademi Keperawatan St. Elisabeth Lela
  • Petronela Lito Akademi Keperawatan St. Elisabeth Lela
  • Laurentina Eda Akademi Keperawatan St. Elisabeth Lela
  • Herni Sulastien Universitas Nahdlatul Wathan Mataram

DOI:

https://doi.org/10.32583/keperawatan.v15i1.378

Keywords:

peran orang tua, remaja, sex education

Abstract

Pemahaman dan pandangan orang tua dalam memberikan pendidikan kepada anak-anaknya tentang pendidikan seksual sangat penting untuk pertumbuhan dan perkembangan anak mereka. Seiring perkembangan teknologi yang semakin canggih, para remaja dengan mudah mendapat informasi mengenai seksualitas sehingga dibutuhkan peran orang tua dalam membimbing anak agar  penggunaan teknologi menjadi sesuatu yang baik dan menyenangkan. Tujuan untuk mengetahui peran orang tua dalam memberikan sex education pada remaja. Metode deskriptif kuantitatif dengan rancangan penenlitian cross sectional. populasi 95orang tua yang memiliki anak remaja di desa watutedang. Sampel pada penelitian ini adalah  76 orang tua. Teknik pengambilan sampel dengan purposive random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Data dianalisis menggunakan analisis univariate.  Peran orang tua sebagai pendidik pada kategori baik yaitu 34 responden (45%), Peran orang tua sebagai pendorong pada kategori baik yaitu 63 responden (83%), Peran orang tua sebagai panutan terdapat pada kategori baik yaitu sebanyak 73 responden (96%), dan Peran orang tua sebagai teman  pada  kategori cukup yaitu sebanyak 58 responden (76%). Peran orang tua dalam memberikan sex education pada anak remaja di Desa Watutedang sebagian besar memiliki kategori baik.

References

Adyani, K., Machfudloh, M., & Sunarto, S. (2021). An Analysis of Factors Affecting Parental Behavior in Providing Early Age Sex Education. Jurnal Kebidanan, 11(2), 98–106. https://doi.org/10.31983/jkb.v11i2.6671

Apriliyanto, W. C. (2018). Indonesian Journal of Guidance and Counseling : Theory and Application. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 1(1), 7–15. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jbk

Aziizah Amir, A., Fitri, R., & Studi Pendidikan Biologi, P. (2022). Persepsi Mengenai Pendidikan Seksual Pada Remaja: a Literature Review. 16(2), 111–116. https://doi.org/10.30595/jkp.v16i2.14103

Citrawati, N., Endang, B., Studi, P., Bimbingan, P., Fkip, K., & Pontianak, U. (2018). PENGARUH LAYANAN INFORMASI PENDIDIKAN SEKS TERHADAP PENGETAHUAN SISWA TENTANG SEKS KELAS VIII SMPN.

Faswita, W., & Suarni, L. (2018). Hubungan Pemberian Pendidikan Seks di Sekolah dengan Perilaku Seksual Remaja Di SMA Negeri 4 Kota Binjai 2015. Jurnal Jumantik, 5(49), 1–16.

Haryono, S. E., Anggareni, H., Muntomimah, S., & Iswahyudi, D. (2018). Impelementasi pendididkan sex pada anak usia dini di sekolah. JAPI (Jurnal Akses Pengabdian Indonesia), 3(1), 24. https://doi.org/10.33366/japi.v3i1.839

HERMAWATI, D. P. (n.d.). Gambaran Peran Orang Tua Dalam Memberikan Stimulasi Perkembangan : Kemandirian dan Sosialisasi Pada Anak Usia Prasekolah (3-6 Tahun) di Wilayah Kerja Puskesmas Pandanwangi Malang Tahun 2015. University of Muhammadiyah Malang.

Marhayati, N. (2021). Pendidikan Seks bagi Anak dan Remaja : Persfektif Psikologi Islam. Jurnal Ilmiah Syiar, 21(01), 45–61.

Masitoh, I., & Hidayat, A. (2020). Tingkat Pemahaman Orang Tua terhadap Pendidikan Seksualitas pada Anak Usia Dini. Indonesian Journal of Educational Counseling, 4(2), 209–214. https://doi.org/10.30653/001.202042.163

Munawir, Raja Arlizon, R., Agenda, N., Science, P., Sk, S. K., Hinnebusch, R., Hinnebusch A, R., Rabinovich, I., Olmert, Y., Uld, D. Q. G. L. Q., Ri, W. K. H. U., Lq, V., Frxqwu, W. K. H., Zklfk, E., Edvhg, L. V, Wkh, R. Q., Becker, F. G., Aboueldahab, N., Khalaf, R., De Elvira, L. R., … فاطمی, ح. (2015). Pengaruh Layanan Informasi Tentang Pendidikan Sex terhadap Peningkatan Sikap Seks Sehat Kelas XI IPS SMA Negeri 2 Siakhulu T.P 2014/2015. Syria Studies, 7(1), 37–72. https://www.researchgate.net/publication/269107473_What_is_governance/link/548173090cf22525dcb61443/download%0Ahttp://www.econ.upf.edu/~reynal/Civil wars_12December2010.pdf%0Ahttps://think-asia.org/handle/11540/8282%0Ahttps://www.jstor.org/stable/41857625

Nugrahmi, M. A., & Mariyona, K. (2021). Peran Orang Tua dalam Pendidikan Seks pada Anak Usia 5-9 Tahun Di Nagari Tanjuang Bungo Kecamatan Suliki Kabupaten Lima Puluh Kota. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1396. https://doi.org/10.33087/jiubj.v21i3.1643

Oktavia, J. N., Mansur, H., & Yuliani, I. (2021). Efektifitas Metode Sex Education Terhadap Sikap Remaja. Jurnal Pendidikan Kesehatan, 10(2), 141. https://doi.org/10.31290/jpk.v10i2.2389

Putra, A., Lisa Indra, R., & Abdur Rasyid, T. (2019). Gambaran Peran Orang Tua Dalam Memberikan Pendidikan Seksual Pada Anak Usia Sekolah Di Wilayah Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru. Al-Asamiya Nursing, 8(1), 42–52.

Revany Mahardika Wijaya, T. A. (2021). Bentuk Sex Education Orang Tua Pada Remaja Di Desa Kalirejo, Kecamatan Singorojo, Kabupaten Kendal. Solidarity, 10(2), 231–240. file:///C:/Users/USER/Documents/Materi Kuliah/SEMINAR PROPOSAL/Jurnal Topik Spesifik/51916-Article Text-146139-1-10-20211120.pdf

Saiful Rahman, A. F., Furqoni, A. L., Sitanggang, A. D. A. A., Yasmin, S. S. S., Istiqomah, S., & Prayitno, A. G. (2020). Sosialisasi Mengenai Narkoba Dan Sex Education SMA Negeri 6 Balikpapan. JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka, 2(2), 47–52. https://doi.org/10.51213/jmm.v2i2.38

Sinaga, S. (2022). Pendidikan Kesehatan Sex Education Mahasiswa. 5(3), 198–205.

Sunanih. (2017). Abstrak Early Childhood : Jurnal Pendidikan. Jurnal Pendidikan, 1(1), 1–12.

Utami, D. P., Arundini, F. R., & ... (2021). Sex Education: Membangun Self-Concept Remaja Masjid Nurul Iman Desa Lemahmulya Sebagai Bekal Menjalani Masa Remaja. Proceedings Uin Sunan …, 4(November). https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/727%0Ahttps://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/download/727/649

Wati, R. (2021). Peningkatan Pengetahuan Tentang Pendidikan Seks. Jurnal Masyarakat Mandiri, 5(6), 5–12. file:///D:/doc/skripsi smst7/jurnal tmbhn/5599-20617-1-PB.pdf

Wijaya, A. S. Y., Khotijah, S. L., Ariani, P., Damayanti, B. A., & Puspitasari, V. A. (2020). Tingkat Pemahaman Sex Education pada Mahasiswa Untidar Program Studi Pendidikan Biologi. NECTAR: Jurnal Pendidikan Biologi, 1(1), 7–11.

Downloads

Published

01/15/2023

How to Cite

Wela, Y., Lito, P., Eda, L., & Sulastien, H. (2023). Gambaran Peran Orang Tua dalam Memberikan Sex Education pada Anak Remaja . Jurnal Keperawatan, 15(1), 193–202. https://doi.org/10.32583/keperawatan.v15i1.378

Most read articles by the same author(s)