Analisis Hubungan Tingkat Stres dengan Kejadian Hipertensi pada Lansia
DOI:
https://doi.org/10.32583/keperawatan.v16i2.1741Keywords:
hipertensi, lansia, tingkat stresAbstract
Hipertensi adalah penyakit urutan pertama dengan masalah terbanyak yang dialami lansia setelah itu diikuti oleh penyakit atritis, diabetes melitus, penyakit jantung dan stroke. Berdasarkan data WHO periode 2015-2020 sekitar 1,13 miliar orang didunia mengalami hipertensi, itu berarti 1/3 penduduk didunia di diagnosis hipertensi. Berdasarkan Kementerian kesehatan tahun 2018 menyebutkan prevalensi di Indonesia meningkat dari 25,8% pada tahun 2013 menjadi 34,1% pada tahun 2018. Kejadian hipertensi karena pengaruh stres dapat terjadi melalui aktivitas saraf simpatik yang sedang bekerja pada saat melakukan aktivitas. Peningkatan aktivitas saraf simpatik menyebabkan peningkatan tekanan darah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan tingkat stres dengan kejadian hipertensi pada lansia di Posbindu Kenanga Puskesmas Curug Kabupaten Tangerang. Jenis penelitian ini adalah pendekatan analitik cross-sectional. Populasi dalam penelitian ini 91 responden dengan teknik sampling menggunakan non probabilitas dengan model consecutive sampling. Pengumpulan data dilakukan sejak Juli-Agustus 2023 dengan kuesioner Depression Anxiety Scales (DASS 21). Analisis data dilakuakn secara univariat dan bivariat. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa adanya hubungan bermakna dengan P-value 0,000<0,05 sehingga H0 ditolak.
References
Azari, A. A., & Balaputra, ishana. (2023). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Stress Pada Lansia diKecamatan Suboh Situbondo. MEDICAL JOURNAL OF AL-QODIRI Jurnal Keperawatan Dan Kebidanan, 8, No.1, 44–48.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana. (2021). IRBI Tahun 2021. Profil Kesehatan Banten, 1(6), 8–11.
Balitbangkes RI. (2018). Laporan Riskesdas 2018 Nasional.pdf. In Lembaga Penerbit Balitbangkes.
Dinas Kesehatan Kab.Tangerang. (2021). PROFIL_2021_FINAL.pdf. https://dinkes.tangerangkab.go.id/informasi-berkala/
Gandasari, P. I., & Setiawan, Y. (2023). Hubungan tingkat stres dengan kejadian hipertensi di desa banjarsari kabupaten bekasi. August 2022, 1–10.
Jabani, A. S., Kusnan, A., & B, I. M. C. (2021). Prevalensi dan Faktor Risiko Hipertensi Derajat 2 Di Wilayah Kerja Puskesmas Poasia Kota Kendari. Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan, 12(4), 31–42. https://stikes-nhm.e-journal.id/NU/article/view/494
Karepowan, S. R., Wowor, M., & Katuuk, M. (2018). Hubungan kemunduran fisiologis dengan tingkat stres pada lanjut usia di Puskesmas Kakaskasen Kecamatan Tomohon Utara. E-Journal Keperawatan, 6(1), 1163–1178.
M. Arifki Zainaro. (2021). Dosen Keperawatan Universitas Malahayati Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Malahayati. 4, 819–826.
Mukrimaa, S. S., Nurdyansyah, Fahyuni, E. F., YULIA CITRA, A., Schulz, N. D., غسان, د., Taniredja, T., Faridli, E. M., & Harmianto, S. (2018). Hubungan tingkat stres dengan kejadian hipertensi pada lansia di puskesmas rawat inap cempaka. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 6(August), 128.
Muqorobin, M. S., & Kartin, E. (2022). SENTRI : Jurnal Riset Ilmiah. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 1(3), 17–34.
Pra, P., Di, L., Bojonggede, P., Oktaviani, E., Prastia, T. N., & Dwimawati, E. (2022). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi. 5(2), 135–147.
Refialdinata, J., Nurhaida, & Gutri, L. (2022). Tingkat Stress Dan Pengaruhnya Terhadap. Jurnal Kesehatan Lentera ‘Aisyiyah, 5(1), 614–618.
Salman, Y., Sari, M., & Libri, O. (2020). Analisis Faktor Dominan terhadap Kejadian Hipertensi pada Lansia di Puskesmas Cempaka. Jurnal Dunia Gizi, 3(1), 15. https://doi.org/10.33085/jdg.v3i1.4640
Sari, E., Amvina, A., & Lubis, A. H. (2023). Pengetahuan penderita hipertensi tentang faktor stres penyebab hipertensi. Healthcaring: Jurnal Ilmiah Kesehatan, 2(1), 1–7. https://doi.org/10.47709/healthcaring.v2i1.2037
Sistikawati, H. I., Fuadah, I. W., Salsabila, N. A., Azzahra, A. F., Aesyah, A., Insyira, I., Adhitama, P. F., Anggraini, R. K., & Nandini, N. (2021). Literature Review : Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Hipertensi. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 20(1), 57–62. https://doi.org/10.14710/mkmi.20.1.57-62
Spruill, T. M., Butler, M. J., Thomas, S. J., Tajeu, G. S., Kalinowski, J., Castañeda, S. F., Langford, A. T., Abdalla, M., Blackshear, C., Allison, M., Ogedegbe, G., Sims, M., & Shimbo, D. (2019). Association Between High Perceived Stress Over Time and Incident Hypertension in Black Adults: Findings From the Jackson Heart Study. Journal of the American Heart Association, 8(21). https://doi.org/10.1161/JAHA.119.012139
Sugiyanto, M. P., & Husain, F. (2022). Hubungan Tingkat Stress Terhadap Kejadian Hipertensi Pada Lansia Di Posyandu Lansia Kelurahan Kedawung. Jurnal Multidisiplin Dehasen, 1(4), 543–552.
Sundari, S., Hartutik, S., Sarjana Keperawatan, P., & Ilmu Kesehatan, F. (2023). Gambaran Tekanan Darah Sebelum dan Sesudah Senam Hipertensi pada Lansia Hipertensi di Desa Kaling Tasikmadu. SEHATMAS: Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat, 2(1), 43–53. https://doi.org/10.55123/sehatmas.v2i1.990.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Keperawatan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.