Perancangan Desain Formulir Input Kartu Menuju Sehat (KMS) pada Berkas Rekam Medis

Authors

  • Achmad Jaelani Rusdi ITSK RS Dr. Soepraoen Malang

DOI:

https://doi.org/10.32583/pskm.v13i2.899

Keywords:

desain formulir, kartu menuju sehat, puskesmas

Abstract

Kartu Menuju Sehat (KMS) adalah kartu yang berisi kurva pertumbuhan normal anak usia dini berdasarkan indeks berat badan antropometri menurut usia (BB/U) dan jenis kelamin. Kartu Menuju Sehat memiliki tiga fungsi utama, yaitu sebagai alat untuk memantau tumbuh kembang anak usia dini; Informasi pelayanan kesehatan untuk anak di bawah usia 5 tahun, khususnya penimbangan, ASI eksklusif, kasus sakit, dll; dan sebagai alat untuk memberikan pendidikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan rancangan desain formular input kartu menuju sehat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Pengolahan data dilakukan dengan melakukan analisis, desain, implementasi, pengujian, serta evaluasi. Hasil penelitian ditemukan adanya formulir tumbuh kembang atau KMS yang dijadikan satu dengan lembar pemeriksaan lainnya, petugas sulit membedakan balita yang bertumbuh kembang dengan baik dan yang bertumbuh kembang tidak baik. Kesimpulan penelitian ini yakni formulir yang dirancang belum mencakup seluruh item yang dibutuhkan pada tinjauan aspek formulir.

References

Andi. (2009). Langsung Bisa Membangun Website Profesional dengan Adobe CS4, PHP & MySQL. Yogyakarta: Madcoms

Ariesto (2002). Ariesto Hadi Sutopo, Analisa Sistem, Yogyakarta

Budi S.C. (2011). Manajemen Unit Kerja Rekam Medis. Yogyakarta: Quantum Sinergis Media

Djoko Wijono. (2000). Manajemen mutu pelayanan kesehatan.surabaya : airlangga university.

Fatta, H. Al. (2009). Analisis & Perancangan Sistem Informasi: Untuk Keunggulan Bersaing Perusahaan dan Organisasi Modern (I, 3th Pub). Yogyakarta: Andi Offset.

Jogiyanto, H. M. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Andi Offset.

Junita, D., & Wulansari, A. (2020). Media Pendidikan Gizi dalam Mengenali dan Mengatur Makanan Cegah Balita Gizi Kurang. Jurnal Abdimas Kesehatan (JAK), 2(2), 123. https://doi.org/10.36565/jak.v2i2.110

Kemenkes. (2021). Petunjuk Teknis Pelaporan Covid-19 Versi 2 di RS Online Versi 2.

Kementerian Pertahanan. (2014). Peraturan Menteri Pertahanan Tentang Standardisasi Peralatan Kesehatan Puskesmas Tingkat III di Lingkungan Kementerian Pertahanan dan Tentara Nasional Indonesia

Lubis, F., & Sari, M. I. (2017). Analisis Desain Formulir Persetujuan Tindakan Medis di Rumah Sakit Umum Madani Medan Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Perekam Dan Informasi Kesehatan Imelda, 2(2), 334–340.

Menteri Kesehatan RI. (2008). Peraturan Menteri Kesehatan No.269/MenKes/Per/III/2008 Tentang Rekam Medis. Menteri Kesehatan. Jakarta

Pangerapan D, P. O. (2018). Hubungan Antara Mutu Pelayanan Dengan Kepuasan Pasien Di Poliklinik Penyakit Dalam Rumah Sakit Umum GMIM Pancaran Kasih Manado. JKK (Jurnal Kedokteran Klinik), 2(1), 9–18.

Raharjo, Budi. (2012). Modul Pemrograman Web; HTML, PHP & MySQL. Edisi revisi. Bandung: Modula

Ratnasari, A. N., & Sugiarsi, S. (2016). Sistem Informasi Rekam Medis Di Bagian Filingdi Rumahsakit Umum Daerah Dr.Moewardi. Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia, 4(1), 73–78. https://doi.org/10.33560/jmiki.v4i1.100

Republik Indonesia. (2009). Undang-Undang No. 44 Tahun 2009. Tentang Puskesmas. Jakarta

Rumpa, F. J. A., Korompis, G. E. C., Kolibu, F. K., Kesehatan, F., Universitas, M., & Ratulangi, S. (2020). Sistem Manajemen Rekam Medis di Puskesmas Terakreditasi Madya dan Terakreditasi Dasar Kota Manado. Jurnal KESMAS, 9(4), 181–187.

Tristanti, I., & Risnawati, I. (2017). Motivasi Kader Dan Kelengkapan Pengisian Kartu Menuju Sehat Balita Di Kabupaten Kudus. Indonesia Jurnal Kebidanan, 1(1), 1. https://doi.org/10.26751/ijb.v1i1.221

Widiyanto, A., Murti, B., & Soemanto, R. B. (2018). Multilevel analysis on the Socio-Cultural, lifestyle factors, and school environment on the risk of overweight in adolescents, Karanganyar district, central Java. Journal of Epidemiology and Public Health, 3(1), 94-104.

Widiyanto, A., Peristiowati, Y., Ellina, A. D., Pradana, K. A., Mubarok, A. S., & Atmojo, J. T. (2021). Potensi Program Telemedicine pada Kualitas Pelayanan Kesehatan di Intensive Care Unit. Jurnal Gawat Darurat, 3(1), 11-20.

Downloads

Published

2023-03-23

How to Cite

Rusdi, A. J. (2023). Perancangan Desain Formulir Input Kartu Menuju Sehat (KMS) pada Berkas Rekam Medis. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 13(2), 581–588. https://doi.org/10.32583/pskm.v13i2.899