Program Merdeka Belajar dalam Mempersiapkan Sumber Daya Manusia menuju Era Society 5.0

Authors

  • Mayang Pramesti Bimbingan dan Konseling, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya
  • Sefhia Alika Putri Bimbingan dan Konseling, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya
  • Aliyah Fatmawati Bimbingan dan Konseling, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya

Keywords:

merdeka belajar, pendidikan, society 5.0

Abstract

Konsep Society 5.0 telah merubah berbagai rencana untuk masa depan. Berpusat pada manusia, Society 5.0 mengharuskan manusia menjadi penentu kesuksesan Society 5.0 atau tidak. Salah satu cara dalam mempersiapkan SDM yang sesuai yaitu dengan pendidikan. Program pendidikan di Indonesia yang dapat membantu mempersiapkan Society 5.0 adalah Merdeka Belajar. Artikel ini mengupas tentang bagaimana program merdeka belajar dapat membantu dalam mempersiapkan SDM untuk Society 5.0 dan apakah merdeka belajar masih relevan dengan kebutuhan Society 5.0 kedepannya. Dalam penulisannya, artikel ini menggunakan metode studi literature yang membantu untuk mendapatkan data dan informasi mengenai Society 5.0 dan merdeka belajar. Hasilnya adalah merdeka belajar dapat dijadikan alat untuk mempersiapkan SDM yang dapat bersaing dalam Society 5.0.

References

Deguchi, A., Hirai, C., Matsuoka, H., Nakano, T., Oshima, K., Tai, M., & Tani, S. (2018). What Is Society 5.0? In Society 5.0 (pp. 1–24). Hitachi and The University of Tokyo Joint Research Laboratory.

Fukuyama, M. (2018). Society 5.0: Aiming for a new human-centered society. Japan Spotlight, 1, 47–50.

Gladden, M. E. (2019). Who will be the members of Society 5.0? Towards an anthropology of technologically posthumanized future societies. Social Sciences, 8(5). https://doi.org/10.3390/socsci8050148

Harayama, Y. (2017). Society 5.0: aiming for a new human-centered society. Hitachi Review, 66(6), 8–13.

Hayashi, H., Sasajima, H., Takayanagi, Y., & Kanamaru, H. (2017). International standardization for smarter society in the field of measurement, control and automation. 2017 56th Annual Conference of the Society of Instrument and Control Engineers of Japan (SICE), 263–266.

Merdeka Belajar _ Kampus Merdeka - Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (n.d.).

Nastiti, F. E., & Abdu, A. R. N. (2020). Kajian: Kesiapan pendidikan Indonesia menghadapi era society 5.0. Edcomtech, 5(1), 61–66.

Noach, Y. M. C. (2021). SEHAT MENTAL ERA MERDEKA BELAJAR. Merdeka Menulis Tentang Merdeka Belajar (Bagian 1), 31.

Priatmoko, S., & Dzakiyyah, N. I. (2020). Relevansi kampus merdeka terhadap kompetensi guru era 4.0 dalam perspektif experiential learning theory. At-Thullab: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 4(1), 1–15.

Rezky, M. P., Sutarto, J., Prihatin, T., Yulianto, A., & Haidar, I. (2019). Generasi Milenial yang Siap Menghadapi Era Revolusi Digital (Society 5.0 dan Revolusi Industri 4.0) di Bidang Pendidikan Melalui Pengembangan Sumber Daya Manusia. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS), 2(1), 1117–1125.

Serpa, S., Ferreira, C. M., José Sá, M., & Santos, A. I. (2020). Digital Society and Social Dynamics. Digital Society and Social Dynamics, September. https://doi.org/10.14738/eb.17.2020

Setiawan, D., & Lenawati, M. (2020). Peran dan Strategi Perguruan Tinggi dalam Menghadapi Era Society 5.0. RESEARCH: Computer, Information System & Technology Management, 3(1), 1. https://doi.org/10.25273/research.v3i1.4728

Shiroishi, Y., Uchiyama, K., & Suzuki, N. (2018). Society 5.0: For Human Security and Well-Being. Computer, 51(7), 91–95. https://doi.org/10.1109/MC.2018.3011041

Siregar, N., Sahirah, R., & Harahap, A. A. (2020). Konsep Kampus Merdeka Belajar di Era Revolusi Industri 4.0. Fitrah: Journal of Islamic Education, 1(1), 141–157.

Skobelev, P. O., & Borovik, S. Y. (2017). On the way from Industry 4.0 to Industry 5.0: From digital manufacturing to digital society. Industry 4.0, 2(6), 307–311.

Downloads

Published

2022-04-28

How to Cite

Pramesti, M., Putri, S. A. ., & Fatmawati, A. (2022). Program Merdeka Belajar dalam Mempersiapkan Sumber Daya Manusia menuju Era Society 5.0. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 12(2), 369–378. Retrieved from http://journal2.stikeskendal.ac.id/index.php/PSKM/article/view/109

Most read articles by the same author(s)